VISI GARDA NUSANTARA :
“sebagai pemersatu bangsa demi terwujudnya kemakmuran dan kemandirian serta menjunjung tinggi nilai-nilai
demokrasi“.
MISI GARDA NUSANTARA :
- Membangun titik temu dalam suatu komunitas yang majemuk demi keharmonisan antar umat dan bangsa.
- Membangun komunikasi aktif dan mempererat jalinan antar suku,agama,etnik, bangsa dan agama.
- Membangun ide serta gagasan dan meyatukan persepsi dalam memajukan bangsa dan negara
- Bersatu bersama antar agama serta para tokoh-tokoh bangsa untuk memperbaiki moral anak bangsa.
- Membangun kreatifitas anak bangsa dalam memanfaatkan kekayaan sumber daya alam yang dimiliki untuk kemandirian ekonomi negara.
- Menciptakan dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia di era globalisasi agar mampu bersaing dengan negara-negara berkembang lainnya.
- Menumbuh-kembangkan
Budaya Gotong Royong
merestorasi pendidikan karakter bangsa yang menjunjung tinggi pluralisme, kebebasan berekspresi, penghargaan terhadap budaya lokal; membangun ilmu pengetahuan berbasis warisan budaya bangsa; memajukan teknologi tepat guna;